Piramida.id
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman
  • Terms
  • Policy
Jumat, Juli 11, 2025
  • Kabar Desa
  • Dunia
  • Ekologi
  • Dialektika
  • Sopolitika
  • Sorot Publik
  • Lainnya
    • Ekosospolbud
    • Pojokan
    • Sains
    • Spiritualitas
No Result
View All Result
  • Kabar Desa
  • Dunia
  • Ekologi
  • Dialektika
  • Sopolitika
  • Sorot Publik
  • Lainnya
    • Ekosospolbud
    • Pojokan
    • Sains
    • Spiritualitas
No Result
View All Result
Piramida.id
  • Berita
  • Dialektika
  • Dunia
  • Edukasi
  • Ekologi
  • Ekosospolbud
  • Kabar Desa
  • Pojokan
  • Sains
  • Sopolitika
  • Sorot Publik
  • Spiritualitas
Home Dunia

Apakah Perbedaan Otak Perempuan dan Pria?

by Redaksi
15/02/2022
in Dunia
102
SHARES
725
VIEWS
Bagikan ke FacebookBagikan ke WhatsappBagikan ke Telegram

PIRAMIDA.ID- Struktur otak manusia diteliti di pusat penelitian Helmholtz-Forschungszentrum di kota Jülich. Di sini, sampel berupa irisan dari organ donor dipersiapkan. Tujuannya adalah memembuat proses dalam saluran saraf dan struktur-struktur lain dapat dilihat. Perbedaan antara otak perempuan dan pria sangat jelas:

“Perbedaan struktur yang sangat jelas adalah ukurannya,” kata Dr. Susanne Weis. “Otak pria lebih besar daripada otak perempuan. Tapi itu tidak berarti, bahwa otak pria berfungsi lebih baik, lebih cepat atau bisa melakukan sesuatu dengan lebih baik.”

Pertukaran informasi antara kedua belahan otak 

Tapi sebuah studi dari tahun 2013 menunjukkan penyimpangan lain lagi. Menurut studi itu, pertukaran informasi antara kedua belahan otak lebih banyak pada perempuan dibanding pada pria. Tapi pada pria, hubungan di dalam satu belahan lebih baik dibanding pada perempuan.

Otak Perempuan dan Pria Berbeda?

Apakah hasil studi itu bisa menjelaskan keunggulan yang katanya dimiliki perempuan, seperti empati? Atau orientasi ruang yang katanya lebih baik pada pria? Penelitian terbaru menunjukkan: otak perempuan dan pria tidak jauh berbeda, melainkan mirip karena keduanya ibaratnya mosaik yang terdiri dari bagian yang bersifat perempuan dan pria.

Dr. Susanne Wei, “Perbedaan antar otak orang berkelamin sama jauh lebih besar daripada antara pria dan perempuan. Memang orang kerap mengutip hasil penelitian sampel, bahwa perempuan lebih baik dalam bidang bahasa dibanding pria. Sedangkan pria lebih baik dalam hal ruang.” Tapi orang tidak boleh lupa, itu kerap hanya sebuah sampel. Kalau misalnya diteliti sampel dari 20, 50 atau 100 orang, itu tidak merepresentasikan gambar sesungguhnya.

Perbedaan kemampuan kognitif pria dan perempuan

Tapi, bagaimanakah gambar sesungguhnya? Ribuan studi ilmiah berusaha untuk menemukan perbedaan signifikan antara kemampuan kognitif pria dan perempuan. Hasilnya menunjukkan: perbedaan tidak ada.

Jadi persamaan antara pria dan perempuan lebih besar daripada perbedaannya. Jadi apakah tingkah laku pria dan perempuan berbeda hanya karena didikan?

Tidak selalu. Jauh di dalam bagian tertua batang otak kita ada perbedaan anatomis. Inilah letak “nucleus prepticus medialis”. Ini adalah pusat kendali yang besarnya hanya beberapa milimeter. Pada semua mamalia jantan, ukurannya lebih besar dibanding pada betina. Dan pada pria bahkan dua kali lebih besar.

Pusat saraf ini mengendalikan dominasi, agresi dan dorongan seks. Pada pria itu saling berkaitan, sedangkan pada perempuan terpisah. Itu bisa menghasilkan perilaku yang berbeda-beda. Sebetulnya seberapa bergunanya lagi mencari perbedaan anatomis di otak, untuk lebih mengerti perbedaan antara pria dan perempuan?

Tingkah laku dalam kehidupan nyata lebih penting

Dr. Susanne Weis mengungkap, sebetulnya, yang harus kita perhatikan adalah tingkah laku dalam kehidupan nyata. Dan itu jauh lebih rumit, serta ditentukan lebih banyak faktor, dibanding fokus penelitian ilmuwan di laboratorium, yang menggunakan sampel sangat terbatas. “Oleh karena itu, saya pikir kita harus meninggalkan upaya mencari perbedaan nyata, bahkan dari keinginan untuk membedakan, antara otak perempuan dan pria.”

Sepanjang hidup, otak kita terus berubah, tergantung apa yang kita pelajari, dan pengalaman apa yang kita peroleh. Apakah tingkah laku dan minat kita lebih khas perempuan atau khas pria, tergantung didikan dan panutan.(*)


Source: DW Indonesia

Tags: #laki-laki#otak#Perempuan#riset
Share41SendShare

Related Posts

Perang Israel-Iran Menunjukkan Pentingnya STEM, Fawer Sihite: Dukung Sikap Presiden Prabowo

22/06/2025

PIRAMIDA.ID - Dalam sebuah wawancara eksklusif yang berlangsung di Mall Atrium Senen, Jakarta Pusat, Fawer Sihite menegaskan bahwa perang antara...

Kebahagiaan Berasal dari Keyakinan dalam Diri

10/07/2023

PIRAMIDA.ID- Pernahkah Anda berkata pada diri sendiri saat marah, ‘Saya tidak boleh marah?' Atau mungkin ketika Anda merasa sedikit sedih,...

Mengapa Orang Terlihat Serius dan Tidak Tersenyum di Foto-foto Kuno?

30/04/2023

PIRAMIDA.ID- Foto-foto pertama diambil pada akhir tahun 1820-an. Tetapi sampai tahun 1920-an, tampaknya orang-orang mulai “belajar” tersenyum saat di foto....

Bagaimana Asal Usul Jabat Tangan?

02/04/2023

PIRAMIDA.ID- Kita sudah begitu terbiasa berjabat tangan dengan orang lain, kita hampir tidak memikirkan bagaimana, di mana, dan mengapa kebiasaan...

Marcus Aurelius: Kaisar Romawi Baik Hati yang Juga Seorang Filsuf

05/03/2023

PIRAMIDA.ID- Marcus Aurelius lahir pada 26 April 121 Masehi di Roma dengan nama lahir Marcus Annius Verus. Perjalanan hidupnya membuat...

Melihat Penghasilan Lenin dan Stalin

22/08/2022

PIRAMIDA.ID- Ketika para pemimpin Soviet pertama berkuasa, mereka menyiarkan slogan-slogan seperti “Tanah untuk Petani! Pabrik untuk Para Pekerja!” dan berjanji bahwa...

Load More

Tinggalkan KomentarBatalkan balasan

Terkini

Berita

Penyelidikan Dihentikan, Kuasa Hukum Korban Penipuan Segera Laporkan Penyidik Polda Sumut ke Propam

10/07/2025
Berita

150 Hari Kerja Bupati Simalungun, GMKI : Simalungun mau dibawa kemana?

09/07/2025
Berita

Ketua ILAJ Minta Hakim Berhikmat: Kasus Hasto & Tom Lembong Jangan Dikendalikan Politik, Vonis Bebas Adalah Pilihan Konstitusional

07/07/2025
Berita

Dugaan Fee Proyek, Ketua ILAJ Minta KPK Pantau Bagi-Bagi Proyek di Kota Siantar

04/07/2025
Berita

Robot Polri Tuai Kritik Netizen, Fawer Sihite: Inovasi Harus Disambut Baik, Tapi Polri Perlu Bangun Instrumen Komunikasi yang Efektif

30/06/2025
Berita

Tokoh Cipayung Plus Gabung Golkar Lewat AMPI, Jefri Gultom: Politik Adalah Etika untuk Melayani

28/06/2025

Populer

Berita

Dugaan Fee Proyek, Ketua ILAJ Minta KPK Pantau Bagi-Bagi Proyek di Kota Siantar

04/07/2025
Berita

Resmi Sertijab, Ini Struktur PP GMKI 2022-2024

01/02/2023
ilustrasi/Cleopatra dalam budaya pop.
Pojokan

Cleopatra: Simbol Kecantikan yang Tidak Cantik-Cantik Amat

24/09/2020
Sains

Ada Berapa Banyak Bintang di Langit

01/12/2021
Prosesi sertijab PP GMKI/screeshot
Berita

PP GMKI Resmi dikukuhkan, Ini Susunan Pengurus Pusat GMKI Masa Bakti 2020-2022

09/01/2021
Edukasi

Keterbatasan Jumlah Guru Terampil

09/12/2021
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman
  • Terms
  • Policy

© 2020-2024 Piramida ID

rotasi barak berita hari ini danau toba

No Result
View All Result
  • Kabar Desa
  • Dunia
  • Ekologi
  • Dialektika
  • Sopolitika
  • Sorot Publik
  • Lainnya
    • Ekosospolbud
    • Pojokan
    • Sains
    • Spiritualitas

© 2020-2024 Piramida ID

rotasi barak berita hari ini danau toba